Barcelona meraih kemenangan atas Tottenham Hotspurs pada laga perdana mereka di ajang ICC 2018. Hasil imbang selama 90 menit membuat mereka harus menentukan hasilnya lewat laga adu penalti.