Para pemain Si Doel The Movie tengah sibuk untuk mempersiapkan segala hal sebelum mereka berangkat ke Belanda. Salah satunya adalah Cornelia Agatha yang tengah sibuk menyelesaikan skripsinya .