Jelang pemutaran film, pemain 'Si Doel The Movie' menyempatkan diri untuk berziarah ke makam Benyamin Sueb, Pak Tile dan Basuki.