Pelabuhan Benoa, Denpasar, Bali, digemparkan dengan kebakaran besar di Dermaga Barat. Sedikitnya 10 kapal ludes terbakar, kejadian tersebut diduga akibat korsleting listrik.