Takut Kehabisan Kuota Pendaftaran Sekolah, Puluhan Orang Tua Rela Antre Sejak Subuh

wahyu, Jurnalis
Senin 02 Juli 2018 15:15 WIB


Puluhan orang tua di Mojokerto, Jawa Timur rela antre di depan pagar sekolah sejak subuh. Hal ini dilakukan karena takut kehabisan kuota pendaftaran siswa baru.

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Telusuri berita Multimedia lainnya