Geser Posisi Senegal, Jepang Lolos ke Babak 16 Besar

Rudy, Jurnalis
Jum'at 29 Juni 2018 17:20 WIB

Pada pertandingan terakhir babak penyisihan Piala Dunia 2018 grup H, Kolombia berhasil mengalahkan Senegal dengan skor 1-0. Namun, Timnas Senegal dipastikan tersingkir untuk ke babak 16 besar karena memiliki kartu kuning lebih banyak dari Jepang.

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Telusuri berita Multimedia lainnya