Kementerian Dalam Negeri bersama BNPB menggelar Apel Bulan Bakti Pancasila di Silang Monas, Jakarta. Mendagri, Tjahjo Kumolo mengatakan Pilkada serentak berlangsung lancar.