Bagi Anda yang ingin mudik, dipastikan menyiapkan stamina dan tenaga untuk menghilangkan lelah selama di jalan. Namun Anda tidak perlu khawatir, sebuah Posko mudik yang berlokasi di tanjakan Bukit Gombel memberikan suasana yang sejuk dan asri menambah syahdu untuk melepas lelah.