Situasi arus Mudik di ruas Tol Cipali saat ini mengalami kemacetan di KM 130. Kemacetan hingga mencapai lima kilometer.