Ribuan Motor Dimuat ke Gerbong Kereta Logistik

Rudy, Jurnalis
Sabtu 09 Juni 2018 11:31 WIB

Sebanyak 19 ribu sepeda motor calon pemudik diangkut menggunakan kereta api logistik dari Stasiun Kampung Bandan, Jakarta Utara. Hal tersebut merupakan program mudik gratis yang disediakan Kementerian Perhubungan

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Telusuri berita Multimedia lainnya