Lebih dari 60 ribu kendaraan tadi malam (08/06/2018) memadati gerbang tol Cikarang Utama, Bekasi, Jawa Barat. Jumlah kendaraan meningkat 20 persen di tol tersebut.