Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) masih memeriksa Bupati Buton Selatan dan enam orang lainnya yang terjaring operasi tangkap tangan terkait dugaan suap di daerah.