Tidak hanya Warganet, Boy William juga dibuat risih dengan romantisme Verrel Bramasta dan Natasha Wilona. Bahkan, dengan spontan Boy ingin memblokir akun keduanya.