Menkes Kunjungi Korban Ledakan Bom Gereja Surabaya

Rudy, Jurnalis
Senin 14 Mei 2018 09:40 WIB

Menteri Kesehatan, Nila Moeloek, mengunjungi korban ledakan bom di Surabaya, Jawa Timur. Beberapa korban harus diamputasi dan sebagian mengalami luka bakar 99 persen.

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Telusuri berita Multimedia lainnya