Kepala Divisi Humas Polri, Irjen Setyo Wasisto, mengutarakan kecelakaan helikopter di Morowali, Sulawesi Tengah. Sementara itu, hasil penyelidikan terkait penyebab kecelakaan masih menunggu KNKT.