Kementerian Komunikasi dan Informatika mulai memblokir sejumlah kartu telepon untuk tahap kedua yang merupakan bagian dari proses registrasi pelanggan telekomunikasi