Pencabutan izin Dokter Terawan oleh IDI terus menuai reaksi. Sejumlah petinggi negara yang pernah menjadi pasien dengan metode cuci otak Dokter Terawan, beramai-ramai melakukan pembelaan.