Terkait penindakan derek mobil yang melibatkan aktivis, Ratna Sarumpaet, Gubernur DKI Jakarta, Anies Baswedan, menegaskan tetap menindak tegas prosedur yang berlaku tanpa terkecuali.