Satu hari menjelang Hari Pahlawan, pemerintah mengukuhkan gelar pahlawan kepada empat anak bangsa. Mereka berasal dari berbagai daerah dengan kontribusi untuk negara.