Wow! Warga Vs Buaya Liar di Kebumen

wahyu, Jurnalis
Rabu 18 Oktober 2017 14:16 WIB


Warga Kebumen Jawa Tengah digegerkan dengan kemunculan buaya liar sepanjang 4 meter di area persawahan. Diduga buaya tersebut terseret banjir dan terdampar di persawahan. Warga pun beramai-ramai berusaha menangkap buaya tersebut.

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Telusuri berita Multimedia lainnya