Ribuan sopir angkot yang beroperasi di Kota Surabaya, menggelar unjuk rasa di Kantor Gubernur Jawa Timur, Jalan Pahlawan. Mereka mendesak pemerintah agar meninjau ulang aplikasi yang mendorong persaingan tidak sehat.