Beberapa waktu belakangan ini, grup musik asal Lampung, Kangen Band, memang diketahui jarang tampil di televisi. Bahkan grup yang digawangi oleh Andika, Tama, Lim, Nory, dan Barry ini dikabarkan baru saja ditipu sebesar 2 miliar, lantaran pihak label tidak membayarkan royalti mereka.