Juventus Menang 3-0 Atas Chievo

Rudy, Jurnalis
Senin 11 September 2017 00:40 WIB

Meski melakukan rotasi untuk menghadapi Barcelona pada ajang Champions League, Juventus masih tetap perkasa setelah mengalahkan Chievo dengan skor 3-0 tanpa balas di Serie A.

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Telusuri berita Multimedia lainnya