Kualifikasi piala dunia di zona Concacaf, Mexico memastikan diri berangkat ke putaran final piala dunia setelah mengalahkan Panama dengan skor 1-0.