Jelang puncak haji sejumlah masjid di Mekah semakin dipadati jamaah, peluang ini juga dimanfaatkan sejumlah para pedagang untuk menawarkan dagangannya setelah sholat subuh.