Napoli mampu tampil menekan melawan OGC Nice dalam leg pertama play-off Liga Champions 2017-2018 di Stadion San Paolo dengan skor 2-0.