Niat menjadi TKI, ribuan WNI malah diperdagangkan. Tindak pidana perdagangan orang tesebut berhasil di ungkap Bareskrim Mabes Polri. Tak tanggung-tanggung, pelaku memperdagangkan korban ke Suriah dan Abu Dhabi.