Ratusan hektar tanaman bawang merah milik petani di dua kecamatan di Kabupaten Nganjuk, Jawa Timur mendadak mati mengering dan gagal panen.