Pendidikan adalah pilar utama pembangunan, keberhasilan pendidikan suatu bangsa berkaitan erat dengan kemajuan yang dicapai. Pondok pesantren salah satu sub sistem pendidikan nasional mempunyai keunggulan dan karakteristik khusus.