Gudang Distribusi Makanan di Bandung Dirampok

joseph_kowel, Jurnalis
Jum'at 16 Juni 2017 14:48 WIB


Sebuah gudang menjadi sasaran aksi perampokan di Bandung, Jawa Barat. Pelaku yang diperkirakan berjumlah empat orang membawa mobil box yang berisi persediaan makanan.
 

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Telusuri berita Multimedia lainnya