Penyandang Disabilitas Dorong Pemerintah Segera Bentuk Komisi Nasional

antja, Jurnalis
Kamis 18 Mei 2017 19:06 WIB

Sejumlah penyandang disabilitas mengikuti pawai bertajuk Kebangkitan Nasional Penyandang Disabilitas di Bundaran Bank Indonesia (BI), Jakarta, Kamis (18/5). Pawai dari kawasan Bundaran BI menuju kawasan Istana Merdeka tersebut bertujuan untuk mendorong pemerintah segera membentuk Komisi Nasional Disabilitas (KND) sebagaimana amanah UU No 8 tahun 2016 tentang Penyandang Disabilitas.

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Video Lainnya
Telusuri berita Multimedia lainnya