MNC Pictures Akan Luncurkan Film Cooking Camp

Rudy, Jurnalis
Jum'at 07 April 2017 13:09 WIB

Satu lagi persembahan MNC Pictures melalui karya film anak negeri yang akan segera digarab untuk menghadirkan tontonan menarik ketengah-tengah pecinta film layar lebar Tanah Air. Kemarin MNC Pictures menggelar konferensi pers sekaligus selamatan jelang produksi film yang akan memulai syuting 10 April 2017  mendatang.

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Telusuri berita Multimedia lainnya