Dua Bulan Menjabat, PLT Kepala Dinas Kesehatan Ditangkap

wahyu, Jurnalis
Sabtu 11 Maret 2017 18:41 WIB

Tim saber pungli polda Sumatra Utara dan polres Labuhan Ratu menangkap PLT kepala dinas kesehatan yang diduga melakukan pungutan liar. Polisi menyita uang tunai 133 juta rupiah hasil pungli kepada bidan PTT yang diangkat sebagai pegawai negri sipil.

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Telusuri berita Multimedia lainnya