KPU DKI Jakarta Musnahkan 46 Ribu Lembar Surat Suara Lebih dan Rusak

joseph kowel, Jurnalis
Rabu 15 Februari 2017 03:02 WIB

KPU DKI Jakarta memusnahkan 46.072 lembar surat suara yang lebih di Halaman Kantor KPU DKI Jakarta, Jakarta. Surat suara rusak 22.444 dan surat suara baik 24184.

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Telusuri berita Multimedia lainnya