Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menetapkan mantan Direktur Garuda Indonesia, Emirsyah Satar, sebagai tersangka kasus dugaan suap penggadaan pesawat dan mesin pesawat.