Wakil Presiden Jusuf Kalla (JK) menjanjikan kasus dugaan penistaan agama yang dilakukan Gubernur DKI Jakarta Basuki Tjahaja Purnama (Ahok) selesai dalam dua minggu ke depan.