Sapri dan Opie Kumis Lestarikan Budaya Betawi

Rudy, Jurnalis
Rabu 02 November 2016 12:31 WIB

Komedian Sapri mencoba melestarikan budaya Betawi yang telah diwariskan oleh leluhurnya. Sapri dan Opie Kumis pun mengisi acara "Palang Pintu" pada suatu acara pernikahan.

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Telusuri berita Multimedia lainnya