KPK gelar soft launching aplikasi Laporan Harta Kekayaan Penyelenggara Negara berbasis elektronik (e-LHKPN) di Auditorium Gedung Lama KPK, Jl Rasuna Said, Jakarta Selatan. Aplikasi tersebut dirancang untuk mempermudah penyelenggara negara dalam melaporkan harta kekayaan.