Parkir liar terlihat di kawasan S. Parman, Slipi, Jakarta. Banyak kendaraan bermotor yang masih parkir di pinggir jalan, jarak parkir tersebut tak jauh dari Pengadilan Negeri 1A Jakarta Barat.