Terungkapnya kasus pungli di Kementerian Perhubungan membuat Presiden Joko Widodo geram. Langsung mendatangi lokasi kejadian, Jokowi melihat proses penangkapan para pelaku pungli. Jokowi pun langsung membentuk tim khusus bernama Tim Saber Pungli yang bertugas memangkas seluruh praktik pungli yang ada di Indonesia. Lalu, efektifkan tim tersebut?