Penyerang Arsenal Theo Walcott, menjadi sosok yang lebih baik musim ini jika dibandingkan dengan musim lalu. Kini, Walcott kian tajam dan dibanjiri pujian dari para pendukung Arsenal.