Polisi amankan pelaku penganiayaan ojek online di Depok, Jawa Barat. Polisi juga menemukan paket narkoba di lokasi penggerebekan.