Potongan tubuh manusia yang diduga korban mutilasi ditemukan warga di aliran Kali Baru di Kabupaten Bogor, Jawa Barat.