Puluhan orang tua yang pernah memvaksin anaknya di Rumah Sakit Harapan Bunda, Jakarta Timur, meminta pertanggung jawaban pihak RS terkait vaksin tersebut.