Sebuah bus yang mengangkut para pemudik mengalami kecelakaan, bus tersebut menabrak motor di Pekalongan, Jawa Tengah. Akibatnya pengendara motor tewas dalam kecelakaan tersebut.