Fokus pada pembenahan ahlak generasi muda, Pesantren Ma'rifatussalam di Subang, Jawa Barat, memiliki metode khusus guna mencetak santri berkarakter dan siap bersaing.