Stasiun Manggarai menjadi padat akibat anjloknya kereta di jalur Manggarai-Tanah Abang. Perjalanan yang sudah rutin padat semakin parah karena adanya gangguan.