Polisi telah menangkap 14 pelaku pemerkosa dan pembunuhan Yuyun, siswi SMP di Bengkulu. Pelaku terancam hukuman maksimal 30 tahun penjara.