Bagi warga Garut, Jawa Barat, adu domba bukan hanya sebuah pertunjukan atau kompetisi, adu domba menjadikan alat pemersatu warga.