Liga Champions sudah memasuki babak perempatfinal, Manchester City akan menjamu tamunya Real Madrid di kandang. Dan ini prediksi Tommy Welly terkait pertarungan babak perempatfinal Liga Champions, antara Real Madrid dengan Manchester City.